Hasil Pleno Tingkat Kota Bitung, Hengky Honandar – Randito Maringka Jawara Pilkada Kota Bitung
BITUNG – Pleno terbuka rekapitulasi hasil perhitungan suara pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Utara serta Walikota dan Wakil Walikota Bitung untuk tingkat kota Bitung telah selesai dilaksanakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bitung. Berdasarkan…